Sosialisasi Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I Universitas Sebelas Maret Tahun 2012
Selasa, 08 Mei 2012 mulai pukul 08.00 WIB sampai dengan pukul 11.30 WIB bertempat di Ruang Sidang II Gedung Rektorat Universitas Sebelas Maret, dilaksanakan Sosialisasi Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I Universitas Sebelas Maret Tahun 2012. Acara diawali dengan laporan Persiapan Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I UNS Tahun 2012 oleh Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. selaku ketua PSD (Panitia Sertifikasi Dosen) Periode Tahun 2012. Setelah laporan dari ketua PSD, acara dilanjutkan dengan pengarahan oleh Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S. selaku Rektor UNS.
Berdasarkan arahan yang disampaikan, Rektor menghimbau antara lain :
- Dalam menyusun portofolio serdos, peserta serdos (sertifikasi dosen) diharapkan tidak saling mencontek atau copy-paste deskripsi diri antar peserta/DYS.
- UNS sudah mengembangkan sistem similary teks yang mungkin bisa digunakan untuk deteksi dini kemiripan deskripsi diri peserta serdos.
- Bagi Dosen yang belum lulus studi lanjut S-2 didorong untuk segera menyelesaikan studinya dan yang telah selesai S-2 segera melanjutkan studi S-3. Setelah pengarahan dari Rektor, acara kemudian dilanjutkan dengan penjelasan teknis mengenai tata cara Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I Universitas Sebelas Maret Tahun 2012 oleh Sekretaris PSD (Budi Legowo, S.Si., M.Si.) hingga acara selesai pada pukul 11.30 WIB.
Keterangan :
- Acara dihadiri Oleh Dekan Fakultas di Lingkungan UNS, Kaprodi Terkait, Peserta Sertifikasi Dosen/DYS (Dosen Yang Sertifikasi), IT Serdos Fakultas di Lingkungan UNS, Panitia Serdos di Lingkungan UNS.
- Penyusunan portofolio (upload ke Sistem) mulai tanggal 07 – 18 Mei dan pengumpulan lembar pengesahan yang sudah ditanda-tangai Rektor, paling lambat tanggal 14 Mei 2012 di Bagian Kepegawaian UNS.
Informasi Serdos 2012 UNS selengkapnya silahkan kunjungi : http://www.kepeg.auk. uns.ac.id/. [ Bag. Kepegawaian]
Normal
0
false
false
false
IN
X-NONE
X-NONE
MicrosoftInternetExplorer4
/* Style Definitions */
table.MsoNormalTable
{mso-style-name:”Table Normal”;
mso-tstyle-rowband-size:0;
mso-tstyle-colband-size:0;
mso-style-noshow:yes;
mso-style-priority:99;
mso-style-qformat:yes;
mso-style-parent:””;
mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt;
mso-para-margin:0cm;
mso-para-margin-bottom:.0001pt;
mso-pagination:widow-orphan;
font-size:11.0pt;
font-family:”Calibri”,”sans-serif”;
mso-ascii-font-family:Calibri;
mso-ascii-theme-font:minor-latin;
mso-fareast-font-family:”Times New Roman”;
mso-fareast-theme-font:minor-fareast;
mso-hansi-font-family:Calibri;
mso-hansi-theme-font:minor-latin;
mso-bidi-font-family:”Times New Roman”;
mso-bidi-theme-font:minor-bidi;}
Sosialisasi Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I
Universitas Sebelas Maret Tahun 2012
Selasa, 08 Mei 2012 mulai pukul 08.00 WIB sampai dengan pukul 11.30 WIB bertempat di Ruang Sidang II Gedung Rektorat Universitas Sebelas Maret, dilaksanakan Sosialisasi Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I Universitas Sebelas Maret Tahun 2012. Acara diawali dengan laporan Persiapan Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I UNS Tahun 2012 oleh Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. selaku ketua PSD (Panitia Sertifikasi Dosen) Periode Tahun 2012. Setelah laporan dari ketua PSD, acara dilanjutkan dengan pengarahan oleh Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S. selaku Rektor UNS.
Berdasarkan arahan yang disampaikan, Rektor menghimbau antara lain :
1. Dalam menyusun portofolio serdos, peserta serdos (sertifikasi dosen) diharapkan tidak saling mencontek atau copy-paste deskripsi diri antar peserta/DYS.
2. UNS sudah mengembangkan sistem similary teks yang mungkin bisa digunakan untuk deteksi dini kemiripan deskripsi diri peserta serdos.
3. Bagi Dosen yang belum lulus studi lanjut S-2 didorong untuk segera menyelesaikan studinya dan yang telah selesai S-2 segera melanjutkan studi S-3. Setelah pengarahan dari Rektor, acara kemudian dilanjutkan dengan penjelasan teknis mengenai tata cara Pelaksanaan Sertifikasi Dosen Gelombang I Universitas Sebelas Maret Tahun 2012 oleh Sekretaris PSD (Budi Legowo, S.Si., M.Si.) hingga acara selesai pada pukul 11.30 WIB.
Keterangan :
A. Acara dihadiri Oleh Dekan Fakultas di Lingkungan UNS, Kaprodi Terkait, Peserta Sertifikasi Dosen/DYS (Dosen Yang Sertifikasi), IT Serdos Fakultas di Lingkungan UNS, Panitia Serdos di Lingkungan UNS.
B. Penyusunan portofolio (upload ke Sistem) mulai tanggal 07 – 18 Mei dan pengumpulan lembar pengesahan yang sudah ditanda-tangai Rektor, paling lambat tanggal 14 Mei 2012 di Bagian Kepegawaian UNS.
Informasi Serdos 2012 UNS selengkapnya silahkan kunjungi : http://www.kepeg.auk. uns.ac.id/. [ Bag. Kepegawaian]